Yayasan Tanah Merdeka

  • Memastikan pengelolaan sumber daya alam yang berkelanjutan
  • Memastikan sumber daya alam dapat memberi manfaat bagi warga
  • Mendorong proses transisi energi berkeadilan
  • Mendorong agar buruh mendapatkan hak yang layak
  • Mendorong perbaikan keselamatan dan kesehatan kerja buruh
  • Mengkritisi praktek-praktek union busting bagi buruh kawasan pertambangan dan pengolahan nikel

“Persoalan sumber daya dalam dan buruh tak bisa dipisahkan. Tidak jarang pengelolalan sumber daya alam mendiskriminasi buruh hanya sebagai objek. Padahal merekalah subjek utama dalam prosesnya.”

Richard Labiro

Direktur Eksekutif Yayasan Tanah Merdeka

  • Buruh Meninggal Dunia Akibat Tersengat Listrik

    Buruh Meninggal Dunia Akibat Tersengat Listrik

    Morowali — Pada hari Rabu 17 Juli 2024 seorang buruh meninggal dunia karena tersengat listrik. Buruh yang bernama Irsyad tersebut meninggal saat tengah bekerja malam hari. Irsal sendiri bekerja di bagian las, mekanik di PT. CDNE — sebuah perusahaan yang bergerak di bidang produksi bahan baku baterai listrik. Dari keterangan para pekerja di kawasan PT.…

  • YTM Mendukung Mogok Kerja Buruh di PT. ONI

    YTM Mendukung Mogok Kerja Buruh di PT. ONI

    Morowali, Pimpinan Serikat Pekerja (PSP) Serikat Pekerja Nasional (SPN) PT. Oracle Nickel Industri (ONI) kawasan Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP) berencana melakukan aksi mogok kerja selama 3 hari, yakni dari hari Senin 29 Juli hingga Rabu 31 Juli 2024. Mogok tersebut dilakukan sebagai oleh para pekerja sebagai wujud ketidakpuasan terhadap manajemen PT. ONI. Tuntutan dari…

  • Hilirisasi Berdarah di Sulawesi Tengah

    Hilirisasi Berdarah di Sulawesi Tengah

    SEPANJANG tahun 2023 terjadi kecelakaan kerja yang menimpa buruh. Ini terjadi dikarenakan kondisi dan tata kelola pabrik yang buruk diterapkan oleh industri nikel.Kecelakaan kerja ini juga dipicu oleh tingginya tekanan kerja serta tingginya jam kerja disertai upah buruh yang tidak layak diterapkan oleh pihak perusahaan. Yayasan Tanah Merdeka sepanjang tahun 2023, memotret kejadian tersebut dalam…

  • Evaluasi Yayasan Tanah Merdeka (YTM) Tahun 2023: Karut-marut Pertambangan dan Industri Pengolahan Nikel di Sulawesi Tengah

    Evaluasi Yayasan Tanah Merdeka (YTM) Tahun 2023: Karut-marut Pertambangan dan Industri Pengolahan Nikel di Sulawesi Tengah

    by

    in

    Sulawesi Tengah adalah provinsi utama penambangan bijih nikel dan industri pengolahan nikel di Indonesia. Pada tahun 2023, total luas areal izin pertambangan nikel di Sulawesi Tengah mencapai 299.185 hektar yang dikuasai oleh 121 badan usaha. Ada 53 perusahaan memegang izinusaha industri pengolahan logam berbasis nikel di Sulawesi Tengah. Pada tahun 2023, industri pengolahan nikel di…

  • G20: Transisi Energi Untuk Kepentingan Pebisnis, Bukan Rakyat!

    G20: Transisi Energi Untuk Kepentingan Pebisnis, Bukan Rakyat!

    Oleh: Felix.Torae Kampanye Yayasan Tanah Merdeka Group of Twenty (G20) baru saja selesai dilaksanakan di pulau Bali pada15-16 November lalu, pertemuan yang dihadiri 20 Perwakilan negara tersebut mengangkat tiga isu strategis, yaitu arsitektur kesehatan global, transformasi ekonomi berbasis digital dan transisi energi. Tak sedikit berita viral yang media tunjukan dalam kegiatan tersebut, mulai dari Keterlambatan…

  • Buruh Rentan Mengalami Kecelakaan Kerja

    Buruh Rentan Mengalami Kecelakaan Kerja

    Bulan Oktober 2022 Kemarin, Institut Kajian Krisis dan Strategi Pembangunan Alternatif (INKRISPENA) mengeluarkan satu Aktivitas penilaian resiko di kalangan buruh pertambangan Nikel di perusahaan PT Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP). Dalam catatan tersebut memuat cara perusahaan dalam mengontrol dan menjaga keselamatan kerja kelas buruh. Temuan di lapangan memang tidak berbeda jauh dengan apa yang selalu kita…

  • Ratusan Pengunjuk Rasa Minta IUP PT Trio Kencana Dicabut

    Ratusan Pengunjuk Rasa Minta IUP PT Trio Kencana Dicabut

    KABARSULTENG.ID, PALU – Sejumlah warga dari kecamatan Kasimbar, Toribulu dan kecamatan Tinombo Selatan menggelar aksi demonstrasi di depan Kantor Gubernur Sulawesi Tengah (Sulteng), pada Senin, 5 September 2022. Ratusan pengunjuk rasa ini meminta izin usaha pertambangan (IUP) PT Trio Kencana segera dicabut. Wandi selaku Koordinator Lapangan, menyampaikan, aksi dilakukan untuk meminta izin usaha pertambangan (IUP) PT…